
Ajang Perdana BISRA 2021, Len Industri Raih Certificate Gold Champion
JAKARTA (22/04/21) – PT Len Industri (Persero) sukses meraih Certificate Appreciation CSR Program Gold Champion kategori Perusahaan BUMN dalam ajang perdana Bisnis Indonesia Corporate Social Responsibility Award (BISRA) 2021. Penghargaan ini diterima oleh Bobby Rasyidin selaku Direktur Utama Len Industri yang dalam hal ini diwakilkan oleh Donny Gunawan, General Manager Tanggung Jawab Sosial & Lingkungan […]